Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Curhat Masalah Suami Galak

Banyak sekali email masuk ke jasacurhat.com terkait dengan masalah bagaimana menyikapi suami yang galak? dan menariknya lagi, pertanyaan tadi di kirim oleh pasangan yang hampir mendekati kepala 4 alias sekitar 35 ke atas. Oke, tidak apa-apa, berapapun usia pasangan tidak jadi pembatas untuk mengulas masalah bagaimana menyikapi suami galak. Sekarang mari kita bahas satu persatu, siapa tahu pembahasan ini bisa sedikit membantu, selamat membaca!

Curhat Masalah Suami Galak

Cara cerdas menghadapi suami galak

Tahukah anda, bahwa setiap manusia itu memiliki karakter berbeda-beda, ada yang pendiam, ceria dan juga ada yang galak. Tapi pada intinya setiap orang sebenarny memiliki ketiga sifat tersebut, sedih, bahagia, ramah, jahat, galak, baik dan lain sebagainya. Cuma beda di sifat mana yang lebih dominan. Nah domainasi emosi inilah yang perlu di cari sumbernya. Misalnya begini.

Setiap manusia tentu akan marasa senang jika di hormati, di beri sesuatu yang mereka inginkan, efek dari rasa senang tadi bisa bermacam macam, senyum, tertawa, dan lain sebagainya. Orang yang merasa senang memiliki banyak cara untuk mengungkapkanya, misalnya oplad aploud poto disosmed gitu contohnya.

Dan setiap orang akan merasa marah jika disakiti hatinya, misalnya di curi baranganya, di bohongi, dan di khianati misalnya. Bentuk kemarahan tadipun juga bermacam-macam, ada dengan kata-kata, tindakan bahkan sampai hal yang paling tragis yaitu pembunuhan. Banyak sekali cara orang melampyaskan kemarahan mereka, jika di itung tentu capek kita menghitungnya.

Itulah beberapa poin penting yang harus kita pahami dulu sebelum kita melangkah lebih jauh bagaimana menyikapi suami anda yang galak itu. Cari tahu dulu apa penyebab suami anda bisa galak. Cobalah chek apa saja permasalahan yang sedang dihadapi, apakah soal keuangan dan pekerjaan, ada masalah dengan teman kerja, teman nongkrong, atau mungkin sedang ada masalah tersembunyi dengan anda sendiri.

Scanner ini penting, agar anda bisa lebih ringan saat menghadapinya sekaligus lebih mudah untuk cari solusinya. Suatu misal begini.

Disaat suami marah akibat dimarahi sama bosnya, maka kita bisa dong bantu suami kasih motivasi agar sabar dan terus semangat.
Disaat suami sedang ada masalah dengan teman kerjanya, maka cobalah kita bantu untuk menanyakan tentang masalah yang dia hadapi.
Dan kalaupun suami punya masalah dengan diri anda, maka anda bisa memintanya untuk jujur tentang apa saja yang jadikan suami jadi bisa galak seperti itu.

Pastikan semuanya anda lakukan dengan tulus hati, dan niatkan demi keutuhan keluarga yang sedang dibina, kasihan kan jika hubungan yang sudah dibangun jika harus berakhir tragis, apalagi kalau sudah punya anak. Hmmm kasihan anaka anak tentunya.

Tapi bagaimana jika setelah di chek and richek kok kayaknya ada sesuatu lain yang memang disengaja marah marah dan selalu cari kesalahan. Bahkan mungkin anda curiga bahwa suami sedang menyembunyikan sesuatu, dalam artian selingkuh misalnya.  Ok, untuk masalah ini akan kita bahas di tulisan selanjutnya.

Posting Komentar untuk "Curhat Masalah Suami Galak"